• MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 CIANJUR
  • "TIADA HARI TANPA PERUBAHAN"

SOSIALISASI DAN PENDIDIKAN PEMILIH PEMULA DI MAN 2 CIANJUR

Cianjur - 2 hari lagi Menuju Pemilu Tahun 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Cianjur melaksanakan sosialisasi dan pendidikan pemilih pemula, di MAN 2 Cianjur, Senin (12/02/2024).

 

dilakukannya sosialisasi siswa-siswi MAN 2 Cianjur yang sudah berusia 17 tahun dan akan menjadi pemilih pemula pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang.

 

Bapak Herdi Ardia sebagai Ketua Divisi Sosialisasi dan Pendidikan Pemilih Provinsi Jabar mengatakan, "Ya, kita hari ini sosialisasi menyampaikan informasi tentang tahapan-tahapan Pemilu, bagaimana cara memilih terutama untuk pemilih pemula. Agar mereka tidak golput dan bisa menggunakan hak pilihnya di Pemilu tanggal 14 Februari 2024,"

 

Sebagai bagian dari proses demokrasi yang sedang berlangsung, persentase orang yang memilih kemungkinan besar akan menurun. Pemilih muda di Pemilu adalah generasi baru pemilih yang berbeda dengan sifat dan karakter, pengalaman dan tantangan yang berbeda dengan pemilih di generasi sebelumnya. Mayoritas penduduk terdiri dari pelajar dan mahasiswa. Dengan kemajuan teknologi informasi, generasi Z menggunakan teknologi terbaik yang ada, termasuk smartphone, laptop, tablet, kamera, dan perangkat lainnya. 

 

Bagi pemilih pemula yang usianya sudah 17 tahun dan belum punya E-KTP, agar segera melakukan perekaman di kantor kecamatan maupun di Disdukcapil Kabupaten Bekasi supaya bisa terdaftar dalam Pemilu tahun 2024, "ujarnya.

 

"Kami sudah bersinergi antara KPU dengan Disdukcapil Kabupaten Cianjur untuk memberikan pelayanan terbaik terhadap pemilih pemula, dengan cara jemput bola pada perekaman e-KTP di masing-masing sekolah, supaya pemilih pemula tercatat di DPT. Pemilih pemula ini bisa menyalurkan aspirasi politiknya dengan mencoblos pada Pemilu, baik Pileg, Pilpres maupun Pilkada, mereka juga harus tahu visi dan misi para kandidat tersebut," ucapnya.

 

Waka Kesiswaan MAN 2 Cianjur Bapak Dadan Haryandi, mengapresiasi KPU Kabupaten Cianjur, PPK dan PPS yang memberikan edukasi dalam sosialisasi pemilih pemula bagi para siswa, tentang tata cara dan prosedur memilih pada Pemilu 2024.

 

"Saya sangat mendukung dan bangga karena pemilih pemula sudah dibekali beberapa tahapan Pemilu 2024, sehingga paham serta antusias luar biasa," ujarnya.

 

 

 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SELAMAT DAN SUKSES

Program Inovatif Jerami untuk Agrobisnis Ramah Lingkungan (PIJAR) artikel yang membawa Maria Zakiyya Safwawidadi juara 1. Menurutnya Program PIJAR ini hadir menjadi kontributor untuk me

30/04/2024 15:25 - Oleh Administrator - Dilihat 98 kali
SELAMAT DAN SUKSES

AssalamualaikumHi #sahabatmanda Alhamdulillah kabar baik dari sektor Ekstrakulikuler Marching Band MAN 2 Cianjur @mb_gitawibawapramuka berhasil mendapatkan juara :1. Juara 1 Ensemble D

29/04/2024 15:45 - Oleh Administrator - Dilihat 70 kali
MOHON DOA DAN DUKUNGAN

Hi #sahabatmanda Mohon Do'a dan dukungannya untuk 3 Peserta Didik dari MAN 2 Cianjur Muhammad Fauzan, M. Akhdan Al Hadi, Muhammad Fawwaz Risqy mewakili Kafilah Kabupaten Cianjur Cabang

29/04/2024 06:43 - Oleh Administrator - Dilihat 74 kali
SELAMAT DAN SUKSES

AssalamualaikumHi #sahabatmanda Selasa, 02 April 2024 jam 14:00 WIB telah keluar resmi pengumuman Peserta Didik Kelas XII MAN 2 Cianjur yang lulus lewat Seleksi Prestasi Akademik Nasio

03/04/2024 18:22 - Oleh Administrator - Dilihat 101 kali
SELAMAT DAN SUKSES

SELAMAT DAN SUKSES KEPADA PESERTA DIDIK MAN 2 CIANJUR YANG TELAH DI TERIMA DI PERGURUAN TINGGI NEGERI ( PTN ) MELALUI JALUR SELEKSI NASIONAL BERDASARKAN PRESTASI ( SNBP ) TAHUN 2024 &n

28/03/2024 18:36 - Oleh Administrator - Dilihat 118 kali
SAMSUNG INNOVATION CAMPUS BATCH 5 (SC5)

AssalamualaikumHi #sahabatmanda Alhamdulillah Siswa/i Kelas Keterampilan Teknik Jaringan Komputer (TKJ) MAN 2 Cianjur berhasil lolos tahap seleksi pendaftaran kegiatan Samsung Innovati

08/03/2024 07:42 - Oleh Administrator - Dilihat 124 kali
SOSIALISASI PROGRAM PEMBINAAN DAN PELATIHAN CALON ANGGOTA POLRI 2024

    Cianjur,01 Maret 2024 - Dalam upaya untuk memberikan informasi dan peluang kepada generasi muda, Polres Cianjur mengadakan sosialisasi program pembinaan dan pelatihan ca

05/03/2024 09:59 - Oleh Administrator - Dilihat 159 kali
KEGIATAN TAHFIDZ AL-QUR'AN BIL GHOIB ' TASMI

MAN 2 Cianjur menggelar kegiatan Tasmi’ Tahfidz Al-Qur'an Bil Ghoib perdana pada hari Jum'at , 1 Maret 2024 bertempat di Masjid Ilhamul Maula MAN 2 Cianjur. Kegiatan ini merupakan

05/03/2024 09:47 - Oleh Administrator - Dilihat 113 kali
SELAMAT DAN SUKSES

AssalamualaikumHi #sahabatmanda Selamat dan Sukses atas pelantikan dan amanah baru kepada Ibu Hj. Ida Herningsih, S.Ag., M.Si sebagai Kepala Madrasah Tsanawiyah Negeri 7 Cianjur Kabupa

04/01/2024 12:05 - Oleh Administrator - Dilihat 166 kali
MARCHING BAND MAN 2 Cianjur Menjadi Pengiring Corps Music pada Peringatan HGN 2023

Prestasi yang luar biasa diterima oleh Marching Band Gita Wibawa Pramuka MAN 2 Cianjur mendapat undangan untuk menjadi pengiring CORPS MUSIC pada upacara Peringatan Hari Guru Nasional

08/12/2023 15:52 - Oleh Administrator - Dilihat 308 kali